Information Technology

Information Technology

An Nahl Integrated System

Teknologi tidak dapat dipisahkan dari masalah, sebab teknologi lahir dan dikembangkan untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi oleh manusia. Pandemi Covid–19 adalah masalah kolektif bangsa bahkan dunia yang membawa perubahan dan tuntutan adaptasi berbagai lini kehidupan, termasuk pendidikan dan pembelajaran. Teknologi adalah katalis bagi inovasi dan perubahan yang luar biasa, khususnya di era kenormalan baru saat ini dan pasca pandemi Covid–19. Salah satu upaya kami dalam memanfaatkan teknologi dalam pembelajaran dan pengelolaan sekolah sesuai kebutuhan adalah dengan membuat Sistem IT Terpadu An Nahl Integrated System

AIS SISTEM

Tujuan Sistem IT Terpadu

Memberikan informasi realtime kepada seluruh warga sekolah

Tersedianya akses layanan web dan app untuk seluruh warga sekolah

Membangun sinergi antar warga sekolah (Guru, Orangtua dan Siswa)

Meningkatkan kinerja proses manajemen sekolah dan proses KBM

AIS SISTEM

Fitur Sistem

Sistem Administrasi Guru

  • Capaian & Alur Tujuann Pembelajaran
  • Jurnal & Catatan Pembelajaran
  • Jadwal Kelas & Mengajar Guru
  • Administrasi Pekanan

Sistem E-learning (LMS)

  • Upload Materi Pembelajaran
  • Upload Tugas Pembelajaran
  • Ulangan Harian

Sistem Administrasi Guru

  • Capaian & Alur Tujuann Pembelajaran
  • Jurnal & Catatan Pembelajaran
  • Jadwal Kelas & Mengajar Guru
  • Administrasi Pekanan

Sistem E-learning (LMS)

  • Upload Materi Pembelajaran
  • Upload Tugas Pembelajaran
  • Ulangan Harian

AIS SISTEM

User Sistem

Manajemen

Manajemen dapat memantau resume laporan seluruh unit kbm

Orangtua

Orangtua dapat mengakses data akademik siswa melalui aplikasi mobile (ios dan android)

Guru dan Karyawan

Guru dan karyawan dapat mengakses sistem web admin

Siswa

Siswa dapat mengakses LMS melalui aplikasi mobile (IOS & Android

AIS SISTEM

Menu Sistem Guru

Dashboard Guru
  • Bank CP
  • Setting Capaian Pembelajaran
  • Jurnal Mengajar Guru
  • Catatan Pembelajaran
  • Adm Pekanan (Modul Ajar & Jadwal)
  • Jadwal Pelajaran (Guru & Siswa)
  • Absensi Siswa (Harian & Mapel)
  • Penilaian (Harian, Walas, & Rapot)
  • LMS (Materi, Tugas, & Mutabaah
Dashboard Guru Al-Qur'an
  •  Halaqah
  • Bank CP
  • Capaian Pembelajaran
  • Capaian Indikator
  • Jurnal Mengajar
  • Penilaian (Tes Ummi, Nilai Harian, Nilai Rapot, dan Rapot)

AIS SISTEM

Menu Sistem Orang Tua

01 Parenting

Event parenting dan materi parenting

02 Akademik

 Jadwal, Nilai, dan Absensi Siswa

03 KBM

Mata pelajaran, materi, tugas, ekstrakurikuler, dan catatan siswa

04 Keuangan

Tagihan, cara pembayaran, catatan pembayaran, dan invoice pembayaran

05 Ummi

Buku Ummi, Buku Prestasi Tahsin & Tahfidz, dan Tes Ummi

AIS SISTEM

Menu Sistem Siswa

01 Pelajaran

Pelajaran diknas, keislaman, & Life Skill

02 Jadwal

Jadwal Kelas dan Kalender Akademik

03 Absen

Catatan Absensi Harian

04 Materi

Akses materi semua pelajaran

05 Tugas

Akses catatan tugas yang sudah dan belum dikerjakan

06 Nilai

Nilai mata pelajaran dan detail nilai dari capaian pembelajaran

Hubungi kami
1
get more info
Humas AIS
Assalamualaikum.. butuh info lebih lanjut?